Training Model Ekonometri:Data Analisis dan Proyeksi Tim Formulasi Kebijakan Makro
Pelatihan ini merupakan kerjasama antara CEDS dan BKF Kemenkeu. Peserta pada pelatihan ini merupakan pegawai BKF Kemenkeu. Instruktur dalam pelatihan ini merupakan ahli statistik dan ahli ekonomi makro dari CEDS.